Judul: Kumpulan Cerpen: Semangat Berjuang
Penulis: Tuginem, S.Pd.
ISBN: –
Cover: Soft Cover
Halaman: iv + 39 hlm
Berat: 90 gr
Ukuran: 14 x 20 cm
Deskripsi:
Buku kumpulan cerpen ini yang berjudul “Semangat Berjuang” dengan harapan agar anak, Pendidikan, guru dapat lebih maju, tidak patah semangat.
Kemajuan Pendidikan ditandai dengan siswa-siswi, pendidik yang merasa nyaman, tidak tertekan dan semangat untuk belajar, serta bersemangat. Hal ini akan lebih berhasil dalam pembelajaran, dan siswa merasa termotivasi untuk bisa faham dan maju.
Sudah saatnya pendidikan di tanah air berpola Asah, Asih, Asuh. Sehingga, anak nyaman dan semangat dalam belajar tanpa ada keterpaksaan. Apalagi ketika anak masih berada di kelas rendah. Semoga buku ini bermanfaat.
Reviews
There are no reviews yet.