Judul: Integrated Farming System Berbasis Maggot Black Soldier Fly (BSF)
Penulis: Wahyuni, dkk
ISBN: –
Halaman: 69 hlm
Cover: Soft Cover
Ukuran: 14 x 20 cm
Berat: 80 gr
Deskripsi:
Buku ini berisi tentang bagaimana sistem budidaya teritegrasi berbasis Maggot BSF. Dijelaskan tentang Taksonomi, Habitat, Fisiologi, Siklus Hidup, Makanan, Perkembangbiakan, Komposisi Kimia Tubuh Larva BSF, Fasilitas Pemeliharaan Larva BSF, Keunggulan dan Manfaat Larva BSF. Kemudian penjelasan tentang budidaya Ikan Lele dan Ayam KUB. Lebih lanjut dijelaskan pula proses integrasi budidaya Maggot BSF dalam upaya penyelesaian masalah sampah organik yang diintegrasikan dengan budidaya Ayam KUB dan Ikan Lele sebagai sumber pakan. Integrasi budidaya ini dapat menekan biaya pakan pada usaha budidaya Ayam KUB dan Ikan Lele.
Reviews
There are no reviews yet.